Tapaktuan - Pemkab Aceh Selatan menggelar temu ramah bersama awak media jelang Pilkada Tahun 2024 di Rumoh Inong,Pendopo Bupati Aceh Selatan, Senin (25 /11/2024)
Turut berhadir Pj Sekda Aceh Selatan
Plt Asisten 2, Kepala Kesbangpol Kadis Diskominfo Kabag Pemerintahan
Para awak media.
Dalam pertemuan itu, Pj Bupati Aceh Selatan Cut Syazalisma menyampaikan Semoga pilkada 2024 sukses dan terwujudnya aman dan kondusif
Kata Cut Syazalisma, Siapapun yang terpilih, itulah Bupati pilihan rakyat
"Semoga Bupati yang terpilih nantinya dapat menjalani pembangunan Aceh Selatan menjadi lebih baik lagi" pungkasnya.
Social Footer